
Mengatasi takut adalah hal yang penting kita lakukan, sebab
jika takut dibiarkan, dia akan menghalangi kita untuk bertindak. Tidak
bertindak, artinya tidak ada sukses.
Takut adalah kondisi emosi negatif yang paling merusak. Tentu saja
takut bertindak dan takut menggapai hasil yang besar. Sumber takut
adalah kegagalan dan kehilangan.
Orang yang dikuasai oleh rasa takut, dia tidak akan pernah mencoba.
Jika dia tidak pernah mencoba, maka dia tidak memiliki peluang sukses.
Bagaimana akan sukses jika tidak memiliki peluang?
Hanya ada satu takut yang baik dan bahkan harus kita miliki. Yaitu takut kepada Allah. Tetapi kita tidak sedang berbicara...